Browse By

Category Archives: Liputan

Program Dosen Pulang Kampung Gelar Soft Launching Wakaf Pohon Bersama Daulat Umat

Program Dosen Pulang Kampung yang diinisiasi Direktorat Pengembangan Masyarakat Agromaritim, IPB, bersama Daulat Umat, Aliansi Masyarakat Nanggung (AMANAT), dan IPB University menggelar acara soft launching Wakaf Pohon di Ruang Diskusi Utama PSP3, IPB pada Senin 2/12/2024. Sebagai gambaran, program Dosen Pulang Kampung adalah inisiatif pengabdian

Ketika Warga Kendeng Mengharapkan Doa-doa Makbul para Kiai

Oleh: Ayu Rikza (Koordinator Nasional FNKSDA) “Jika doa warga kendeng tak diterima, kami berharap doa para kiai dapat mengetuk hati PT Semen Indonesia agar berhenti menambang CAT Watu Putih.”—Warga Kendeng Saya sampai di Rumah Budaya Lawang Ijo sekitar pukul 08.22. Terlambat hampir satu jam dari

No Thumbnail

Kyai Ubaidillah Sodaqoh: Negara Ini Kan Didirikan Untuk Melindungi Rakyat!

Seturut dengan kekerasan yang dilakukan oleh aparatur Negara kepada warga Wadas yang melakukan penolakan tambang batu andesit secara damai di desa Wadas, Kecamatan Bener, Kabupaten Purworejo, pada Jumat (23/4/2021) lalu, FNKSDA Komda Semarang bersilaturahim ke kediaman Rais Syuriah PWNU Jawa Tengah, K.H Ubaidillah Sodaqoh pada

No Thumbnail

Deklarasi Forum Sumenep Hijau Menolak Pertambangan Fosfat

Reportase FNKSDA Sumenep Pada tanggal 31 Maret 2021 yang juga tepat pada 17 Sya’ban 1442 Hijriah, Forum Sumenep Hijau yang merupakan wadah dari masyaikh pondok pesantren se kabupaten Sumenep mengadakan halaqah ke-2 di pondok pesantren Assadad Ambunten. Dalam pertemuan tersebut para guru dan perwakilan PCNU